Tips Memulai Usaha Menjadi Agen Sembako yang Sukses

- 6 September 2022, 18:12 WIB
Ilustrasi sembako.
Ilustrasi sembako. /Pixabay/EmAji/

Mengelola keuangan dengan baik adalah sebuah cara dalam menjalankan semua bisnis. Apalagi jika ingin berkembang menjadi lebih besar. Dengan mengelola keuangan yang baik akan memudahkan Anda dalam memonitor penghasilan dan pengeluaran yang terjadi dalam sebuah usaha. Apalagi di era yang serba canggih seperti saat ini. Anda bisa menggunakan berbagai software dalam menghitung jumlah pemasukan dan pengeluaran secara real time dan dapat dicek kapanpun Anda mau.

Ada banyak keuntungan menjadi agen sembako, beberapa keuntungannya antara lain:

  • Akan selalu ada pembeli
  • Modal yang relatif kecil
  • Harga yang bersaing dengan warung sembako lainnya
  • Minim risiko kerugian

Baca Juga: Malaysia Akan Menghapus Hukuman Mati dan Hukuman Cambuk secara Resmi

Seperti itulah kesempatan membuka bisnis sembako yang bisa Anda coba. Pastikan Anda memiliki perencanaan yang matang dan supplier terpercaya sebelum mulai menjalankan bisnis sembako ini.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah