Cara Cek Nama Penerima BPNT Kartu Sembako September 2022 dan Dapatkan Rp200.000

- 10 September 2022, 14:45 WIB
Ilustrasi. Cek nama penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau Kartu Sembako yang cair bulan ini September 2022 sebesar Rp200.000.
Ilustrasi. Cek nama penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau Kartu Sembako yang cair bulan ini September 2022 sebesar Rp200.000. /Pixabay/EmAji.

PR DEPOK - Cek nama penerima Bantuan Pangan Non Tunai (BPNT) atau Kartu Sembako yang cair bulan ini, September 2022 sebesar Rp200.000.

Lantas, bagaimana cara cek nama penerima BPNT Kartu Sembako bulan September 2022 agar dapat mencairkan bantuan Rp200.000?

Berikut ulasan cara cek penerima BPNT Kartu Sembako 2022 di cekbansos.kemensos.go.id, sebagaimana dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Kemensos.

Baca Juga: Sinopsis Film 9/11, Diangkat dari Kisah Nyata Tragedi Serangan Teroris di WTC

1. Buka situs cekbansos.kemensos.go.id.

2. Kemudian, Anda mengisi sejumlah data diri yang sudah disediakan, seperti wilayah dan nama penerima.

3. Jangan lupa, Anda wajib mengisi kotak kosong putih dengan kode unik yang tertera di atasnya.

Baca Juga: Sebut Harga BBM Berpotensi Turun, Begini Penjelasan Menteri ESDM Arifin Tasrif

4. Lalu, klik reload untuk menerima kode baru jika merasa kode yang tersedia kurang jelas bagi Anda.

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah