Cek BLT UMKM 2022 di Sini, Simak Daftar Pelaku Usaha Penerima BPUM Rp600.000

- 7 Oktober 2022, 15:55 WIB
Simak cara cek penerima BLT UMKM 2022 dengan login ke eform.bri.co.id.
Simak cara cek penerima BLT UMKM 2022 dengan login ke eform.bri.co.id. /Tangkap layar eform.bri.co.id

Jika memenuhi semua syarat penerima BPUM tersebut, pelaku bisa langsung mendaftarkan usaha miliknya agar perizinan berusaha diterbitkan.

Cara daftar UMKM yang dimiliki mudah yakni secara online di situs oss.go.id. Setelah pendaftaran selesai, tunggu hinga izin usaha diterbitkan.

Saat BLT UMKM 2022 atau BPUM resmi disalurkan nanti, Anda bisa cek penerima dengan mengakses eform.bri.co.id.

Baca Juga: Cara Daftar Kartu Prakerja di Situs Resmi www.prakerja.go.id, Dapatkan Insentif Rp3,55 Juta

Berikut langkah cek penerima BPUM atau BLT UMKM mengacu pada penyaluran tahun sebelumnya. 

- Kunjungi situs eform.bri.co.id

- Klik tombol 'Cek Data'

- Masukkan NIK KTP

- Masukkan kode verifikasi yang tersedia pada layar

Baca Juga: 6 Tersangka Tragedi di Kanjuruhan Ditetapkan Polisi, 48 Orang Telah Diperiksa

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah