Apa Saja Bansos yang Cair Bulan Oktober 2022? Berikut Daftarnya dan Cara Cek Nama Penerima

- 24 Oktober 2022, 14:00 WIB
Berikut ini penjelasan mengenai daftar bansos yang cair bulan Oktober 2022 lengkap dengan cara cek nama penerima online.
Berikut ini penjelasan mengenai daftar bansos yang cair bulan Oktober 2022 lengkap dengan cara cek nama penerima online. /Dok. Kemensos.

PR DEPOK – Bansos yang cair bulan Oktober 2022 hingga kini masih sangat dinanti-nantikan masyarakat.

Untuk diketahui, masih terdapat sejumlah bansos yang cair bulan Oktober 2022, khususnya untuk golongan menengah ke bawah.

Namun, apa saja bansos yang cair bulan Oktober 2022 ini? Silakan simak pembahasannya di dalam artikel ini.

Setelah mengetahui bansos yang cair bulan Oktober 2022, simak pula tata cara cek nama penerimanya yang dapat dilakukan secara online.

Baca Juga: Demi Kesehatan Mental, Dokter Jiwa Sarankan Hindari Lingkungan Negatif serta Orang-orang Toxic

Masyarakat perlu mengetahui bahwa memang terdapat sejumlah bansos yang masih cair pada bulan Oktober 2022, yakni PKH, BPNT, dan BLT BBM.

Bansos PKH 2022 atau Program Keluarga Harapan masih disalurkan kepada para penerima dengan besaran yang berbeda-beda di tiap kategori.

Dalam mekanisme penyaluran bansos PKH 2022 ini, terdapat 7 kategori penerima, yaitu untuk ibu hamil, balita, anak sekolah (SD, SMP, dan SMA), lansia, serta penyandang disabilitas.

Baca Juga: Tips Agar Lolos Jadi Peserta Kartu Prakerja Gelombang 47, Salah Satunya Belum Pernah Terima Bansos Ini

Untuk BPNT 2022 atau Bantuan Pangan Non Tunai, penerima nantinya dapat mencairkan bansos sebesar Rp200.000.

Halaman:

Editor: Ramadhan D Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah