Cara Daftar BLT Balita 2023 Online Lewat HP Pakai KK dan KTP

- 30 Desember 2022, 06:30 WIB
Ilustrasi. Simak cara daftar BLT balita 2023 online lewat HP melalui Aplikasi Cek Bansos.
Ilustrasi. Simak cara daftar BLT balita 2023 online lewat HP melalui Aplikasi Cek Bansos. /ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya.

PR DEPOK – Segera daftar BLT balita 2023 bagi keluarga miskin atau rentan miskin yang memiliki anak usia dini 0-6 tahun.

Pemerintah melalui Kemensos memastikan BLT balita 2023 kembali disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang terdata dalam DTKS.

BLT balita 2023 merupakan komponen kesehatan dalam bansos Program Keluarga Harapan (PKH) yang disalurkan Kemensos.

Cara daftar BLT balita 2023 bisa dilakukan secara online menggunakan HP dengan menyiapkan berkas Kartu Keluarga (KK) dan KTP.

Baca Juga: Mengenal Naegleria Fowleri, Jenis Sel Tunggal Amoeba Penyebab Infeksi Otak

Bagi yang terkendala daftar BLT balita 2023 secara online lewat HP, bisa mendaftar secara langsung dengan mendatangi dinas sosial, kelurahan, atau RT dan RW setempat.

Cara daftar BLT balita 2023 secara langsung juga diharuskan membawa KK dan KTP.

Sementara itu, berikut ini cara daftar BLT balita 2023 secara online lewat HP.

Baca Juga: Profil dan Biodata Goo Kyo Hwan, Aktor-Sutradara Korea yang Akan Tampil di Film Finding The King

Halaman:

Editor: Sitiana Nurhasanah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x