Cek Penerima BPNT Sembako Januari 2023 Online Pakai HP melalui cekbansos.kemensos.go.id

- 25 Januari 2023, 19:36 WIB
Ini daftar masyarakat yang berhak mendapat Rp200.000, cek penerima BPNT sembako Januari 2023 di sini.
Ini daftar masyarakat yang berhak mendapat Rp200.000, cek penerima BPNT sembako Januari 2023 di sini. /Tangkap layar cekbansos.kemensos.go.id/

1. Buka situs cekbansos.kemensos.go.id.

2. Isi semua data yang diperlukan, mulai dari wilayah penerima manfaat yang terdiri dari provinsi, kabupaten atau kota, kecamatan, dan desa.

3. Masukkan nama lengkap penerima manfaat.

4. Masukkan kode captcha yang terdiri dari 8 huruf acak.

5. Klik 'Cari Data' apabila semua data telah diisi.

Baca Juga: Wanita di Rusia Tiba-tiba Masuki Kandang Singa hingga Hampir Kehilangan Tangan, Polisi Ungkap Penyebabnya

Setelah pencarian dimulai, masyarakat hanya perlu menunggu hasilnya ditampilkan di layar situs cekbansos.kemensos.go.id.

Bagi masyarakat yang terdaftar sebagai KPM, maka data diri seperti nama lengkap, NIK KTP, hingga jenis bansos yang diterima akan ditampilkan di layar.

Apabila masyarakat telah ditetapkan sebagai penerima manfaat, maka bantuan sosial akan segera disalurkan oleh Kemensos.

Untuk diketahui, pada bulan Januari 2023 ini Kemensos akan mulai melakukan penyaluran bansos.

Halaman:

Editor: Annisa.Fauziah

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x