PKH 2023 Januari Masih Cair? Penerima Bantuan Ibu Hamil hingga Lansia Bisa Dicek di Link Berikut

- 30 Januari 2023, 10:34 WIB
Apakah PKH 2023 Januari bagi ibu hamil hingga lansia masih cair? Segera cek nama penerima bantuan di sini.
Apakah PKH 2023 Januari bagi ibu hamil hingga lansia masih cair? Segera cek nama penerima bantuan di sini. /Irsan Mulyadi/ANTARA/

- Siswa SD yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun akan mendapat PKH berupa BLT Rp900.000 per tahun atau Rp225.000 per tahap.

- Siswa SMP yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun akan mendapat PKH berupa BLT Rp1,5 juta per tahun atau Rp375.000 per tahap.

- Siswa SMA yang belum menyelesaikan wajib belajar 12 tahun akan mendapat PKH berupa BLT Rp2 juta per tahun atau Rp500.000 per tahap.

- Lansia yang berusia 70 tahun (maksimal satu orang dalam KK) penerima PKH akan mendapat BLT Rp2,4 juta per tahun atau sebesar Rp600.000 per tahap.

Baca Juga: Tabrak Truk yang Sedang Mogok, Pengendara Motor di Kota Tangerang Meninggal Dunia di Tempat

- Penyandang disabilitas berat (maksimal satu orang dalam KK) penerima PKH akan mendapat BLT Rp2,4 juta per tahun atau Rp600.000 per tahap.

Apabila semua syarat telah terpenuhi, masyarakat bisa langsung mencairkan PKH di seluruh bank yang tergabung ke dalam Himpunan Bank Negara (Himbara), yakni Bank BRI, BNI, BTN, dan Mandiri.

Sebelum melakukan pencairan, masyarakat perlu melakukan cek nama penerima PKH terlebih dahulu.

Cek nama penerima PKH ini bertujuan untuk memastikan ulang apakah telah terdaftar sebagai penerima bantuan ini atau belum.

Baca Juga: Brighton Bersikeras Tak Mau Jual Moises Caicedo, Tawaran Arsenal Ditolak Lagi

Halaman:

Editor: Rifqy Rajwa Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x