HORE! PKH Tahap 1 2024 Cair dengan Nominal Baru, Cek Info Bansos dan Penerimanya di Link Ini

- 4 Februari 2024, 17:35 WIB
Ilustrasi - Penyaluran PKH tahap 1 2024
Ilustrasi - Penyaluran PKH tahap 1 2024 /Instagram @program_bansos_kab_lebak/

Saat ini terpantau banyak KPM yang menerima bansos dari Bank BRI dan penyaluran paling sedikit di Bank BSI.

Untuk informasi, bagi KPM yang menerima bansos di Kantor Pos harap bersabar karena masih harus melalui banyak tahapan.

Baca Juga: Jadi Incaran Pecinta Kuliner, Ini 5 Kedai Bakso yang Paling Enak dan Laris di Karawang: Cek Alamatnya di Sini

Kemungkinan bansos PKH tahap 1 2024 akan cair setelah pemilu di tanggal 15 atau 16 Februari 2024.

Segera cek penerimanya di link cekbansos.kemensos.go.id cukup pakai KTP, ini langkah-langkahnya:

1. Masuk situs cekbansos.kemensos.go.id
2. Input data alamat dan wilayah
3. Input nama lengkap KPM
4. Masukan kode pada kotak
5. Klik cari data

Baca Juga: Doctor Slump Episode 4 Kapan Tayang? Simak Jadwal Tayang, Spoiler, dan Link Nonton Sub Indo Bukan di LK21

Layar akan menampilkan kolom berisi identitas, jenis, bansos, hingga nominal yang akan didapatkan.

Itulah terkait PKH tahap 1 2024 yang cair dengan nominal baru kepada 7 kategori yang terdaftar di DTKS. ***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah