BLT Mitigasi Risiko Pangan Rp600.000 Sudah Cair Apa Belum? Cek Info Terbaru di Sini

- 10 Februari 2024, 11:25 WIB
BLT Mitigasi Risiko Pangan Rp600.000 Sudah Cair Apa Belum?
BLT Mitigasi Risiko Pangan Rp600.000 Sudah Cair Apa Belum? /ANTARA FOTO/Adiwinata Solihin

PR DEPOK – Ketahui informasi mengenai Bantuan Langsung Tunai (BLT) Mitigasi Risiko Pangan Rp600.000 sudah cair apa belum. Cek info terbaru di sini.

BLT Mitigasi Risiko Pangan yang ditambahkan di tengah ramainya pencairan bansos BPNT dan PKH tahap 1 2024 memang membuat Keluarga Penerima Manfaat (KPM) tersenyum sumringah.

Bagaimana tidak sumringah, KPM yang terdaftar sebagai penerima bansos akan mendapatkan bantuan tambahan dari BLT Mitigasi Risiko Pangan dengan besaran Rp600 ribu untuk setiap KPM penerimanya.

Baca Juga: AMIN Gelar Kampanye Akbar di JIS, Simak Mekanisme Pengalihan Arus Lalu Lintas dan Kantong Parkir

Maka tak heran jika pencairan BLT Mitigasi Risiko Pangan sangat ditunggu-tunggu oleh banyak KPM penerimanya sebab bantuan tambahan ini bisa membantu KPM untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari jelang Puasa 2024.

Sebelumya, pemerintah telah menjadwalkan BLT Mitigasi Risiko Pangan ini akan cair di bulan Februari 2024.

Adapun mekanisme pencairan bantuan tambahan ini akan dilakukan di Kantor Pos Indonesia dan penerimanya adalah KPM yang terdaftar sebagai penerima BPNT murni dan BPNT+PKH.

Baca Juga: 10 Mie Ayam di Wonosari Gunung Kidul, Rasa Not Bad Tambah Bakso Goreng Makin Mantep!

Sudah memasuki bulan Februari 2024, lantas, BLT Mitigasi Risiko Pangan Rp600 ribu sudah cair apa belum?

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x