Kapan KLJ Kartu Lansia Jakarta Tahap 2 2024 Cair Terjawab! Ini Info Dinsos DKI dan Prediksi Tanggal Pencairan

- 7 April 2024, 12:05 WIB
 Ilustrasi. Bansos PKH tahap 3 pada Agustus 2022 mulai cair tanggal 1 dan bisa dicek daftar penerima di situs resmi Kemensos./
Ilustrasi. Bansos PKH tahap 3 pada Agustus 2022 mulai cair tanggal 1 dan bisa dicek daftar penerima di situs resmi Kemensos./ // Pixabay.com

Bertolak dari mekanisme tersebut, kemungkinan lansia kembali menerima Rp600.000 pada pencairan KLH tahap 2 2024 untuk periode Maret dan April.

Baca Juga: BPNT April 2024 Cair Berapa? Cek Besaran Nominal dan Penerimanya di Sini

Untuk update informasi terbaru penyaluran bantuan tersebut, masyarakat dapat mengakses situs resmi Dinsos DKI Jakarat di dinsos.jakarta.go.id.

Penting dicatat, program Kartu Lansia Jakarta merupakan bentuk kehadiran Pemprov DKI untuk membantu warga lanjut usia sekaligus upaya mengentaskan kemiskinan di wilayah tersebut.

Diharapkan bantuan ini tepat sasaran sehingga bisa membantu warga lanjut usia di DKI Jakarta.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah