Selain Kurang Tidur, Berikut 7 Alasan Mengapa Selalu Merasa Lapar Meski Sudah Makan

- 27 Agustus 2021, 10:06 WIB
Ilustrasi lapar.
Ilustrasi lapar. /Pixabay/Ryan McGuire.

PR DEPOK - Rasa lapar merupakan isyarat alami bahwa tubuh membutuhkan lebih banyak makanan.

Meskipun sudah makan dan kenyang, tak sedikit orang kerap merasa lapar kembali tidak lama setelah itu.

Kebanyakan orang dapat makan kembali beberapa jam di antara waktu makan sebelum waktu makan berikutnya.

Baca Juga: TKA China Bunuh Buaya untuk Disantap, PT OSS Minta Maaf: Mereka Tidak Tahu kalau Dilarang Membunuh

Lalu, mengapa rasa lapar itu bisa terjadi? Hal ini ada beberapa kemungkinan penjelasan mengapa Anda selalu merasa lapar.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Healthline, Jumat 27 Agustus 2021, berikut ini adalah beberapa alasan kerap merasa lapar meski sudah makan dan kenyang.

1. Kurang protein

Protein memainkan peran penting dalam mengendalikan nafsu makan dengan mengatur hormon rasa lapar Anda. Untuk alasan ini, Anda mungkin sering merasa lapar jika Anda tidak cukup memenuhi kebutuhan protein.

Baca Juga: Mengeluh Kehausan Sepanjang Acara Akad Nikah Lesti Kejora dan Rizky Billar, Latief Sitepu: Nggak Bisa Minum

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x