Jarang Disadari, Ahli Ungkap Gejala Penyakit Paru-paru yang Tak Boleh Diabaikan

- 26 September 2021, 09:00 WIB
Ilustrasi paru-paru - Ahli ungkap gejala penyakit paru-paru tak boleh diabaikan.
Ilustrasi paru-paru - Ahli ungkap gejala penyakit paru-paru tak boleh diabaikan. /kalhh/Pixabay

PR DEPOK - Gejala-gejala masalah kesehatan terkadang kurang diperhatikan, salah satunya terkait penyakit  paru-paru.

Pengabaian gejala-gejala penyakit paru-paru sebagaimana penyakit lain pada akhirnya dapat menimbulkan masalah yang serius.

Dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Indian Express, seorang ahli gizi bernama Lovneet Batra berpendapat bahwa untuk menghindari risiko yang lebih tidak diinginkan, penting untuk mengetahui gejala (peringatan) penyakit paru-paru.

Baca Juga: Kerap Mengkritik, Ferdinand Hutahaean Kini Berandai Jadi Pendukung Anies Baswedan: Saya Akan Minta...

Lovneet Batra lantas membeberkan sejumlah gejala-gejala penyakit paru-paru yang jarang disadari orang pada umumnya.

1. Sakit dada

Gejala penyakit paru-paru yang pertama ialah orang kerap merasakan nyeri dada.

Menurutnya, nyeri dada yang sering dirasakan tidak dapat dijelaskan.

 Baca Juga: 5 Cara Untuk Mengurangi Konsumsi Makanan Olahan Yang Kurang Sehat 

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Indian Express


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x