Fakta Menarik Tentang Gua Sha, Teknik Kecantikan yang Terbukti Ampuh Atasi Kulit Kendur

- 4 Oktober 2021, 14:40 WIB
Ilustrasi merawat wajah.
Ilustrasi merawat wajah. /Freepik/diana.grytsku

Manfaat dalam menggunakan teknikgua sha antara lain:

Dapat meningkatkan imunitas

Teknik gua sha dapat memberikan dampak positif pada kekebalan tubuh Anda. Gua sha mengaktifkan sistem kekebalan dan mendorong tubuh menuju pemulihan yang lebih cepat.

Menghilangkan rasa sakit/pegal-pegal

Gua sha juga dapat menyembuhkan rasa pegal-pegal pada tubuh Anda karena mampu membantu meredakan nyeri otot.

Baca Juga: Bom Meledak di Masjid Agung Kabul dalam Upacara Memorial Ibu Jubir Taliban, 5 Warga Sipil Tewas

Sebagai anti aging

Sebagai anti aging, gua sha sangat baik untuk merawat garis-garis halus dan kerutan serta mengencangkan kulit wajah yang kendur.

Salah satu pengguna Instagram @Laurenbriding membangikan pengalamannya dalam menggunakan gua sha.

Terlihat perbedaan wajahnya saat sebelum dan sesudah menggunakan gua sha.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Style Craze


Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah