5 Makanan yang Mengandung Vitamin E Baik untuk Kesehatan, Salah Satunya Alpukat

- 15 November 2021, 20:58 WIB
Ilustrasi - Berikut lima jenis makanan yang mengandung vitamin E, salah satunya adalah alpukat.
Ilustrasi - Berikut lima jenis makanan yang mengandung vitamin E, salah satunya adalah alpukat. /Pixabay/GerDukes.

Baca Juga: Tak Pegang Ponsel, Felicya Angelista Minta Maaf pada Caesar Hito karena Telat Sadari Ini: Maaf Baru...

2. Hazelnut

Hazelnut adalah salah satu kacang yang memberikan perlindungan 100 persen dari kerusakan sel. Kaya akan vitamin E dan antioksidan lainnya, hazelnut menawarkan manfaat kesehatan.

Hazelnut mengandung serat makanan yang juga digunakan sebagai sumber makanan penurun berat badan yang efektif.

Manfaat lainnya yaitu mengurangi risiko kanker dengan khasiatnya yang tinggi bagi kesehatan.

Baca Juga: Soal Formula E, Ferdinand Hutahaean Curigai 2 Eks Pimpinan KPK: Mereka Jelas Ganggu Jalannya Proses Hukum

3. Minyak bunga matahari

Minyak nabati seperti dedak padi, bibit gandum, zaitun, bunga matahari, kedelai, minyak jagung dan lain-lain. Semua bahan tersebut adalah sumber terkaya vitamin E.

Semua minyak nabati menawarkan berbagai manfaat kesehatan tetapi tidak ada yang bisa mengalahkan jumlah vitamin E yang banya di bunga matahari.

Bunga matahari adalah minyak nabati terbaik dikenal sebagai sumber makanan vitamin E yang sangat baik.

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya

Sumber: Pink Villa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah