11 Manfaat Pisang untuk Kesehatan yang Sudah Terbukti, Salah Satunya Mendukung Kesehatan Jantung

- 25 Juni 2022, 10:49 WIB
Ilustrasi buah pisang - Berikut ini merupakan 11 manfaat pisang bagi tubuh manusia, termasuk untuk mendukung kesehatan jantung.
Ilustrasi buah pisang - Berikut ini merupakan 11 manfaat pisang bagi tubuh manusia, termasuk untuk mendukung kesehatan jantung. /Pexels/SHVETS production./

PR DEPOK – Simak ini 11 manfaat pisang untuk kesehatan yang sudah terbukti, salah satunya dapat meningkatkan kesehatan jantung.

Pisang merupakan salah satu buah segar, sehat, dan lezat paling murah yang bisa Anda beli.

Meskipun buah pisang berasal dari Asia Tenggara, namun pisang bisa tumbuh dimana saja di banyak iklim hangat.

Pisang mengandung banyak nutrisi penting dan dapat bermanfaat bagi penurunan berat badan, pencernaan, dan kesehatan jantung.

Baca Juga: Holywings Catut Nama 'Muhammad dan Maria' tuk Promosi Minuman Keras, Cholil Nafis: ini Kesalahan Bertumpuk

Dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari Healthline, berikut 11 manfaat pisang untuk kesehatan tubuh Anda yang sudah terbukti ilmu pengetahuan.

1. Kaya nutrisi

Dalam satu pisang menyediakan sekitar 112 kalori dan hampir seluruhnya terdiri dari air dan karbohidrat.

Karbohidrat dalam oisang hijau dan mentah sebagian besar dalam bentuk pati dan pati resisten.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x