Banyak Ekspektasi, Ini Penyebab Sering Merasa Depresi saat Menjelang Tahun Baru

- 29 Desember 2022, 18:11 WIB
Ilustrasi depresi.
Ilustrasi depresi. /healthline/

Baca Juga: Info Loker Desainer Grafis, Pendaftaran Hanya sampai 31 Desember 2022, Berikut Kualifikasinya

Ada beberapa cara untuk menghindari rasa depresi dan kekecewaan saat menjelang tahun baru sebagai berikut:

1. Dikelilingi dengan orang-orang yang memiliki hubungan baik

2. Fokus dan kendalikan pikiran

3. Minta pertolongan jika dalam posisi kesulitan. Lalu pergilah ke tenaga profesional jika keadaan sudah tidak memungkinkan

Baca Juga: 7 Kategori Penerima Bansos PKH 2023 hingga Rp3 Juta Lengkap dengan Syarat dan Cara Daftar

4. Setelah itu buatlah diary tulislah semua yang dialami itu akan membantu meringan pikiran.

6. Lalu lakukanlah hal baru dengan segala hal yang baru entah itu pertemanan, tempat baru atau kalau perlu berkreasilah ketempat yang belum dikunjungi.

Depresi tahun baru mungkin adalah fenomenal nyata tapi itu bisa saja tidak terhindarkan jika seseorang tidak melakukan apapun. ***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: bridgestorerecovery


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah