Tanda-Tanda Trauma Masa Lalu Kena 'Triggered', Salah Satunya Alami Kecemasan

- 21 November 2023, 10:10 WIB
Ilustrasi trauma masa lalu yang kena triggered
Ilustrasi trauma masa lalu yang kena triggered /Unspalsh/

PR DEPOK - Berikut telah dirangkum tanda-tanda bahwa trauma masa lalu Anda terkena ‘triggered’ atau terpicu kembali.

Pernahkah Anda mengalami trauma masa lalu? Entah itu kejadian yang terjadi satu kali atau situasi jangka panjang, trauma meninggalkan dampak yang bertahan lama pada kesehatan Anda.

Bahkan ketika peristiwa traumatis tersebut berakhir, efek trauma masa lalu masih dapat bertahan dan pada saat-saat tertentu bisa terpicu kembali.

Baca Juga: Bagaimana Cara Mengisi Saldo ShopeePay? Ikuti Langkah-langkah Berikut!

Triggered atau pemicu ini dapat berupa apa saja, mulai dari suara, bau, atau bahkan orang yang mengingatkan Anda akan trauma tersebut dan menyebabkan Anda mengingatnya kembali.

Namun terkadang, pemicu ini tidak disadari, membuat Anda bertanya-tanya 'mengapa saya merasa seperti ini?'

Berikut ini PikiranRakyat-Depok.com telah merangkum informasi mengenai tanda-tanda bahwa trauma masa lalu Anda kena triggered.

Baca Juga: BLT El Nino Cair Rp400.000, Segera Cek Penerima secara Online di cekbansos.kemensos.go.id

Tanda-Tanda Trauma Masa Lalu Kena 'Triggered'

Dalam artikelnya oleh The Catalyst Center, psikolog klinis berlisensi Dr. Karmen Thulin menjelaskan bahwa ada beberapa domain yang sering kita lihat dalam pemicu trauma.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Psych2Go


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x