Terinspirasi dari Video YouTube, Bocah SD Jadi Hacker dan Peras Ayahnya demi Uang Ratusan Juta

- 25 Maret 2021, 14:16 WIB
Ilustrasi hacker.
Ilustrasi hacker. /Unsplash/Mbaumi

PR DEPOK - Tepat pada 1 Januari 2021, pria asal India mengaku menjadi diteror bahkan menjadi target pemerasan oleh sosok yang disebutnya sebagai hacker.

Kejadian tersebut ia laporkan ke aparat kepolisian.

Tak terduga, setelah ditelusuri, polisi mengungkap bahwa sosok yang dianggap sebagai hacker tersebut adalah anak dari pelapor yang masih berusia 11 tahun.

Baca Juga: Megawati Heran Tak Ada Kedaulatan Pangan di RI, Rizal Ramli: Wong Tinggal Minta Jokowi Pecat Menteri Pro Impor

Dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari News Break, pria yang diketahui bernama Rajiv Kumar mengatakan bahwa akun email-nya diretas kemudian menerima banyak ancaman pembunuhan hingga diminta mengirimkan sejumlah uang kepada hacker.

Hacker tersebut mengancam akan menyebarkan foto-foto privasi Rajiv ke media sosial dan membunuh satu persatu anggota keluarganya jika ia tidak menyerahkan 1 juta rupee atau sekitar Rp198 juta dalam waktu 1x24 jam.

Awalnya Rajiv hanya menganggap email-email tersebut sebagai penipuan.

Baca Juga: Hardik Jaksa di Sidang Habib Rizieq, Muannas ke Munarman: Karaktermu Menentukan Takdirmu

Namun tak lama, hacker itu mulai menghubunginya via telepon dan mengirim pesan teror ke seluruh anggota keluarganya.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: News Break


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x