Pro-Kontra Teori Konspirasi Laboratorium Wuhan sebagai Sumber Virus Corona

- 22 April 2020, 20:25 WIB
BANGUNAN Wuhan Institute of Virology yang menjadi laboratorium virus paling canggih di Tiongkok.*
BANGUNAN Wuhan Institute of Virology yang menjadi laboratorium virus paling canggih di Tiongkok.* / /AFP/Hector RETAMAL

PIKIRAN RAKYAT - Kasus Virus Corona baru jenis SASR-CoV-2 yang menyebabkan COVID-19 telah menginfeksi lebih dari dua juta orang di muka bumi, jumlahnya yang meningkat pesat menimbulkan banyak pertanyaan publik.

Entah tentang kapan pandemi ini akan selesai, kapan vaksin virus ini ditemukan, kapan tepatnya virus ini menyebar pertama kali, dan dari mana asal virus ini.

Perhatian semua orang terhadap asal-usul virus ini cukup besar, terlebih banyak teori konspirasi yang diciptakan terkait COVID-19.

Baca Juga: Pemerintah Tak Kunjung Datang Beri Bantuan, Seorang Nenek Nyaris Mati Kelaparan

Salah satu yang populer di masyarakat adalah sebuah laboratorium penelitian di Wuhan, Tiongkok.

Dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari South China Morning Post, saat teori konspirasi tentang kebocoran virus dari laboratorium di Wuhan mencuat, para ahli justru mengatakan bahwa hal itu tidak mungkin terjadi.

Namun, Amerika Serikat sangat berambisi untuk menyelidiki lebih dalam tentang klaim tersebut.

Baca Juga: Tanggapi Terhambatnya Bansos, DKR: Segera Turunkan sebelum Warga Depok Mati Kelaparan

Alasan utama Amerika Serikat melakukan penyelidikan mandiri terhadap klaim ini adalah karena lokasi laboratorium sangat dekat dengan pasar basah yang dikatakan sebagai tempat pertama virus ini ditemukan.

Di sisi lain, Juru Bicara Kementerian Luar Negeri Tiongkok, Zhao Lijiang sempat membuat klaim tidak berdasar bahwa militer Amerika Serikat lah yang membawa virus corona baru itu ke Wuhan.

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: SCMP


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x