Publik Jepang Menentang Pemakaman Kenegaraan Mantan Perdana Menteri Shinzo Abe

- 6 September 2022, 14:56 WIB
Orang-orang meletakkan bunga di atas sesajen bunga di Abe di Kuil Zojoji yang menjadi tempat diadakannya vigili dan pemakaman mendiang Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe, yang tertembak saat berkampanye untuk pemilihan parlemen, di Tokyo, Jepang, 11 Juli 2022.
Orang-orang meletakkan bunga di atas sesajen bunga di Abe di Kuil Zojoji yang menjadi tempat diadakannya vigili dan pemakaman mendiang Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe, yang tertembak saat berkampanye untuk pemilihan parlemen, di Tokyo, Jepang, 11 Juli 2022. /REUTERS/Kim Kyung-Hoon/

PR DEPOK – Pemakaman mantan Perdana Menteri Jepang, Shinzo Abe direncanakan berlangsung beberapa pekan mendatang.

Rencananya, mantan Perdana Menteri Jepang Shinzo Abe akan dimakamkan dengan pemakaman kenegaraan.

Namun, acara pemakaman kenegaraan ini ternyata ditentang oleh sebagian besar responden dari suatu jajak pendapat di Jepang.

Baca Juga: Cair Rp600.000, Simak Cara Cek Nama Penerima BLT BBM September 2022 di cekbansos.kemensos.go.id

Acara pemakaman kenegaraan bagi seorang politisi di Jepang memang sudah tidak dilakukan lagi sejak 1967.

Dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari straitstimes-com, pemakaman kenegaraan Jepang untuk mantan Perdana Menteri Shinzo Abe akan menelan biaya 1,7 miliar yen atau sekitar Rp179 miliar lebih, lapor juru bicara pemerintah, Selasa, 6 September 2022.

Dalam mengumumkan total biaya, Kepala Sekretaris Kabinet Hirokazu Matsuno telah merubahnya, yang sebelumnya mengatakan akan mengungkapkan angka keseluruhan setelah acara.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Nama Penerima PKH 2022 Tahap 3 Online

Besarnya anggaran dapat memperkuat penentangan publik terhadap pemakaman kenegaraan , yang terjadi sekitar dua bulan pasca Abe ditembak mati di sebuah acara kampanye.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Straits Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x