Sempat Viral Pria Hilang Misterius di Cadas Pangeran, Benarkah Jalan Itu Terkenal Angker? Begini Sejarahnya

- 18 November 2021, 22:06 WIB
Mengenal sejarah Jalan Cadas Pangeran yang terkenal angker.
Mengenal sejarah Jalan Cadas Pangeran yang terkenal angker. /Polres Sumedang/Jabarprov.go.id

Sementara, dikutip dari akun Instagram BPBD Sumedang, diketahui bahwa pihak keluarga dan petugas BPBD Sumedang telah melakukan pencarian sejak Rabu 17 November 2021 hingga pukul 2.00 WIB dini hari.

"Saat pencarian petugas menemukan motor Yana Supriatna, yang berada di pinggir jalan, sementara Yana tidak ditemukan," kata pihak BPBD Sumedang melalui akun Instagram @bpbdsumedang Kamis, 18 November 2021.

Motor dengan nomor Polisi Z 2333 AB tersebut ditemukan terparkir di jalan dengan kondisi stang terkunci. Tim SAR terus melakukan pencarian dan penyisiran.

Tetapi, hingga Rabu, 17 November 2021 pukul 17.00 WIB, pencarian pun masih belum membuahkan hasil dan ditambah terkendala kondisi cuaca.

Baca Juga: Usai Diserang Netizen karena Bela Terduga Teroris, Anwar Abbas Usul Bubarkan Indonesia, FH: Tak Ada Kecintaan

Baru-baru ini, Basarnas Jawa Barat melalui akun Instagram @basarnas_jabar menyampaikan bahwa pihaknya sudah menghentikan pencarian terhadap Yana Supriatna. 

Pencarian dihentikan lantaran Yana Supriatna dilaporkan telah ditemukan di daerah Cirebon dan sedang menuju ke Sumedang. 

Terkait hilangnya Yana Supriatna sebelumnya dikait-kaitkan dengan hal misterius, terlebih tempat kejadian berada di Jalan Cadas Pangeran yang dinilai kerap bersinggungan dengan kejadian-kejadian mistis.

Lantas benarkah Jalan Cadas Pangeran merupakan 'jalan angker' dan memiliki banyak mitos?

Baca Juga: Beri Selamat Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa, Sandiaga Uno: Kami Sama-sama Alumni Washington University

Halaman:

Editor: Yunita Amelia Rahma

Sumber: Instagram @basarnas_jabar Instagram @bpbdsumedang DBMTR Jabar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah