3 Hari Lagi Program Token Gratis Stimulus PLN Akan Berakhir, Berikut Ini Cara Mendapatkannya

- 28 Desember 2020, 15:27 WIB
DPR minta pemerintah perpanjang stimulus token listrik gratis hingga 2021.
DPR minta pemerintah perpanjang stimulus token listrik gratis hingga 2021. /Twitter.com/pln_id/

1. Buka alamat www.pln.co.id.

2. Pilih menu ‘Stimulus Covid-19 (Token Gratis/Diskon)’.

3. Atau bisa langsung masuk ke alamat: https://stimulus.pln.co.id/

4. Masukkan ID Pelanggan/ Nomor Meter pada kolom yang tersedia.

Baca Juga: Varian Baru Covid-19 Mulai Menyebar, Arab Saudi Perpanjang Larangan Masuk Selama Sepekan

5. Masukkan kode captcha sesuai gambar di samping kiri.

6. Kemudian Token Gratis akan ditampilkan di layar.

Setelahnya, Anda hanya tinggal memasukan nomor Token Gratis tersebut ke meteran yang sesuai dengan ID Pelanggan Anda.

Baca Juga: Blusukan ke Kawasan Aliran Sungai Ciliwung, Risma Siap Berikan Rumah pada Pemulung dan Gelandangan

Token Listrik Gratis Melalui WA ke Nomor 08122-123-123

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah