Faktor La Nina, BMKG: Potensi Banjir Masih Terus Terjadi hingga Maret-April 2021 dengan Kategori Menengah

- 21 Februari 2021, 15:09 WIB
 Ilustrasi La Nina.
Ilustrasi La Nina. /Pixabay/Dexmac/

Baca Juga: Hidayat Nur Wahid Optimis Meski Jakarta Digenang Banjir: Semoga Bisa Diubah Jadi Banjir Solidaritas

"Musim kemarau tahun ini tidak sekering musim kemarau pada biasanya atau juga dibandingkan musim kemarau 2019," kata Herizal.

Adanya hal itu potensi banjir ini masih perlu diwaspadai karena masih berpeluang terjadi hingga Maret-April 2021.

Akan tetapi, curah hujan menengah hingga tinggi hingga Maret-April 2021 juga perlu dimanfaatkan sebagai pengisi waduk, bendungan dan embung, yakni sebagai cadangan air pada musim kemarau.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah