Hidayat Nur Wahid Sebut Pemilu Tetap 2024, Said Didu: Jangan Happy Dulu, Bisa Diubah Kalau ‘Pak Dhe’ Mau

- 24 Januari 2022, 09:45 WIB
Said Didu dan Hidayat Nur Wahid saling berkomentar terkait tahun pelaksanaan Pemilu yang direncanakan pada 2024.
Said Didu dan Hidayat Nur Wahid saling berkomentar terkait tahun pelaksanaan Pemilu yang direncanakan pada 2024. /Tangkap layar YouTube.com/MSD

Cuitan Hidayat Nur Wahid.
Cuitan Hidayat Nur Wahid. Twitter.com/@hnurwahid

Baca Juga: Atta Halilintar Sebut Aurel Hermansyah Terpaksa Lakukan Pemeriksaan Setiap Minggu, Kenapa?

Sebelumnya, Ketua KPU RI mengusulkan alternatif pelaksanaan Pemilu 2024 kepada DPR.

Dalam usulannya yang disampaikan melalui surat raoat konsultasi dengam DPR yang dikirimkan ke pimpinan wakil rakyat, KPU berharap Pemilu 2024 bisa dilaksanakan pada 14 Februari 2024.

"Usulan ini bukanlah baru sama sekali karena dalam rapat-rapat konsinyering sebelumnya, KPU pernah mengusulkan 3 alternatif, yakni 14 Februari, 21 Februari, dan 6 Maret 2024,” kata anggota KPU RI Pramono Ubaid Tanthowi dalam keterangannya sebagaimana dikutip dari Antara.

Baca Juga: Warga Uighur di Turki Melakukan Protes untuk Boikot Olimpiade Musim Dingin Beijing

Menurut Pramono, KPU berharap tahapan pemilu segera diputuskan agar penyelenggara pemilu memiliki kepastian untuk melaksanakan langkah-langkah persiapan.

Langkah-langkah tersebut, lanjut Pramono, meliputi perencanaan anggaran, penguatan infrastruktur teknologi informasi hingga regulasi.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: Twitter @msaid_didu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x