Terbongkar, Bharada E Mengaku Tembak Brigadir J atas Perintah Atasan, Kuasa Hukum: Ferdy Sambo Ada di TKP

- 9 Agustus 2022, 11:35 WIB
Bhayangkara Dua Richard Eliezer atau Bharada E.
Bhayangkara Dua Richard Eliezer atau Bharada E. /Antara/M Risyal Hidayat/

Mahfud MD menjelaskan, sejak lama Polri memiliki jejak rekam yang bagus.

"Kasus mutilasi yang mayatnya sudah terserak di berbagai kota saja bisa dibongkar. Ingat kasus Ryan,” tulisnya.

Baca Juga: Polri Siap Umumkan Tersangka Baru dalam Kasus Tewasnya Brigadir J Sore Ini

Sedangkan, kasus Brigadir J, ia nilai sudah jelas TKP sampai siapa saja yang berada di lokasi.

Maka dari itu, Mahfud MD meminta masyarakat terus mengawal kasus Brigadir J.

"Bismillah dan Alhamdulillah tuntas. Ayo, kita kawal pengadilannya, " ujarnya.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: PMJ News Twitter @mohmahfudmd


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah