Kategori Penerima PKH Tahap 4 yang Mulai Cair di Bulan Oktober 2022 Beserta Cara Cek Daftar Penerima

- 2 Oktober 2022, 10:13 WIB
Kategori penerima PKH tahap 4 yang mulai cair di bulan lan Oktober 2022
Kategori penerima PKH tahap 4 yang mulai cair di bulan lan Oktober 2022 /ANTARA FOTO/ Adeng Bustomi

PR DEPOK- Simak kategori penerima PKH tahap 4 yang rencananya cair di bulan Oktober 2022 beserta cara cek daftar penerima.

Berdasarkan jadwal, bansos PKH tahap 4 akan cair di bulan Oktober ini kepada sejumlah penerima yang telah terdaftar di DTKS Kemensos.

Bansos PKH tahap 4 bakal menyasar kurang lebih sebanyak 10 juta penerima yang sebelumnya telah berhasil mendapatkan bantuan tersebut.

Baca Juga: Cha Eun Woo ASTRO Main di Live Action 'The Villainess is a Marionette' Bareng Han So Hee, Kapan Rilis?

Pencairan PKH tahap 4 berlangsung hingga akhir bulan Oktober, yakni tepat pada tanggal 31 Oktober 2022 mendatang. 

Besaran dana penerima PKH tahap 4 berbeda-beda tiap kategori, karena sudah disesuaikan dengan kebutuhannya. Berikut rincian besaran dana PKH tahap 4 yang dikutip Pikiranrakyat-Depok.com dari Kemensos.

1. Kategori anak sekolah, untuk siswa SD cair sebesar Rp225.000, lalu siswa SMP cair Rp375.000 kemudian siswa SMA cair Rp500.000 

Baca Juga: Segera Cek Penerima BPUM 2022, Pelaku Usaha Mikro Bakal Dapatkan BLT UMKM Rp600.000

2. Kategori penyandang disabilitas dan lansia usia 60 tahun ke atas cair sebesar Rp 600.000

Halaman:

Editor: Tuti Riyanti

Sumber: Kemensos RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x