Segera Cek Penerima BPUM 2022, Pelaku Usaha Mikro Bakal Dapatkan BLT UMKM Rp600.000

- 2 Oktober 2022, 08:59 WIB
Simak cara cek penerima BPUM 2022, agar pelaku usaha mikro bisa mendapatkan BLT UMKM sebesar Rp.600.000.
Simak cara cek penerima BPUM 2022, agar pelaku usaha mikro bisa mendapatkan BLT UMKM sebesar Rp.600.000. /Tangkap Layar eform.bri.co.id /

PR DEPOK – Segera cek penerima Bantuan Produktif Usaha Mikro atau BPUM 2022 bagi pelaku usaha mikro akan mendapatkan BLT UMKM senilai Rp600.000.

Melalui Kementerian Koperasi dan UKM (Kemenkop UKM), pemerintah akan kembali menyalurkan BLT UMKM Rp600.000 atau BPUM di tahun 2022 ini.

Kemenkop UKM akan menyalurkan BPUM 2022 bagi 12,8 juta pelaku usaha mikro yang berhak mendapatkan BLT UMKM Rp600.000.

Pelaku usaha mikro yang ingin mengetahui status penerima BPUM 2022, silakan langsung akses situs eform.bri.co.id.

Baca Juga: Buntut Kericuhan di Kanjuruhan, PSSI Larang Arema FC jadi Tuan Rumah dan Siap Berikan Sanksi Berat

Meski jadwal pencairan BPUM 2022, tidak ada salahnya pelaku usaha mikro mengecek penerima BLT UMKM Rp600.000 di link berikut ini.

1. Calon penerima BPUM 2022 silakan siapkan Nomor Induk Kependudukan (NIK) KTP terlebih dahulu.

2. Akses situs https://eform.bri.co.id/bpum di smartphone atau komputer.

3. Isi Nomor NIK KTP pada kolom yang tertera.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x