PPPK Kemenag 2022 Buka Formasi Guru Madrasah? Simak Jumlah Formasi, Kriteria, dan Persyaratan

- 22 Desember 2022, 16:43 WIB
daftar PPPK Kemenag 2022
daftar PPPK Kemenag 2022 /pexels.com

Calon pelamar wajin melakukan pendaftaran secara online melalui laman resmi https://sscasn.bkn.go.id.

Kemudian pelamar memilih seleksi PPPK tenaga teknis dan hanya boleh mengambil 1 formasi.

Baca Juga: Penyebab dan Cara Mencegah Melasma, Bintik Coklat di Wajah

Inilah beberapa persyaratan umum dan khusus yang perlu dipersiapkan untuk mengikuti seleksi calon PPPK Kemenag tahun 2022.

Dokumen Persyaratan Umum

1. Asli Pasfoto formal terbaru berlatar belakang berwarna merah;

2. Asli Kartu Tanda Penduduk/Surat Keterangan dari DUKCAPIL/Bukti Identitas Kependudukan lainnya;

Baca Juga: Nonton Alice in Borderland Season 2, Cek Jam Tayang, Sinopsis hingga Link

3. Asli Ijazah sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang dipersyaratkan.

4. Asli Transkrip Nilai terakhir sesuai dengan kualifikasi pendidikan yang dipersyaratkan.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Kemenag


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x