Viral! Aryanto Misel sang Penemu Nikuba Ungkap Ogah Kerja Sama dengan BRIN

- 12 Juli 2023, 20:06 WIB
Nikuba, alat pengubah air menjadi BBM buatan Aryanto Misel.
Nikuba, alat pengubah air menjadi BBM buatan Aryanto Misel. /Antara/Fadzar Ilham Pangestu, Soni Namura, dan Rinto A Navis/

Nikuba dikatakan bisa mengubah air menjadi energi mesin pembakaran dalam internal combustion engine pada kendaraan bermotor.

Nikuba berfungsi memisahkan antara Hidrogen (H2) dan Oksigen (O2) yang terkandung dalam air (H2O). Hidrogen yang telah berpisah kemudian dialirkan ke dalam ruang pembakaran dari mesin kendaraan bermotor.

Baca Juga: 220 Pelanggar Lalu Lintas Kena Teguran Polres Jakbar di Hari Kedua Operasi Patuh Jaya 2023

Masih pada bulan Juli 2023, Aryanto Misel juga sempat diundang ke Italia untuk mempresentasikan buatannya untuk Ducati dan Ferrari.

Sementara itu, saat ini BRIN tetap mengapresiasi dan mendukung Nikuba. Pihak BRIN pun berniat untuk bekerja sama dengan Aryanto Misel untuk menyempurnakan alat bahan bakar tersebut agar lebih baik dan bisa digunakan secara maksimal. ***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah