UU Kesehatan Diisukan Membuat Dokter Asing Mudah Praktik di Indonesia, Berikut Ini Faktanya

- 18 Juli 2023, 09:06 WIB
Berikut ini fakta terkait UU Kesehatan yang diisukan membuat dokter asing mudah praktik di Indonesia.
Berikut ini fakta terkait UU Kesehatan yang diisukan membuat dokter asing mudah praktik di Indonesia. /Pixabay/Gerald Oswald

"Saya mengikuti pertemuan G20, G7, dan pertemuan menteri kesehatan dan mereka semua mengaku kekurangan dokter di negara maju tersebut,"ucapnya.

Menurut keterangan Menkes Budi Gunadi Sadikin, adanya dokter WNA di Indonesia bukan menjadi ancaman bagi dokter WNI. Diibaratkan seperti koki dari negara asing yang ada di restoran lokal, hal ini tidak mengancam peluang bagi para koki Indonesia. Malah membuat kompetensi yang dimiliki oleh mereka bisa diserap dan dipelajari oleh kita.

Baca Juga: BPNT Juli 2023 Dicairkan Lewat Apa? Cek Penjelasan dan Cara Cek Status Penerima

Menkes Budi Gunadi Sadikin yakin bahwa para dokter Indonesia pintar, namun dokter Indonesia terlalu dilindungi. Seharusnya dibiarkan berkompetisi dan yakin para dokter Indonesia bisa lebih baik.***

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x