Gibran Gagal Dilantik Jadi Kader Golkar, Rocky Gerung Jelaskan Dalang yang Menahannya

- 8 November 2023, 14:22 WIB
Bakal calon wakil presiden Gibran Rakabuming Raka.
Bakal calon wakil presiden Gibran Rakabuming Raka. /Antara/Anis Efizudin/

PR DEPOK - Baru-baru ini Rocky Gerung kembali mengkritisi pernyataan Presiden Jokowi mengenai drama pertarungan politik di Indonesia seperti Drakor (Drama Korea) yang disampaikannya saat menghadiri acara ulang tahun Golkar ke-59, Senin, 6 November 2023 kamerun.

Dilansir dari channel YouTubenya yang dikutip PikiranRakyat-Depok.com pada Rabu, 8 November 2023, Rocky Gerung menyampaikan jika ada yang lebih dahsyat lagi dari Drakor (Drama Korea) yaitu Drama Keluarga yang ia singkat menjadi Drakula.

Rocky Gerung melihat bahwa bagaimana sebetulnya isi pikiran Presiden Jokowi menanggapi jika banyak drama, menurutnya drama paling berbahaya adalah yang dilakukan oleh keluarganya.

Baca Juga: Ketahui 6 Tanda Pria Melihat Wanita Sebagai Pasangan Hidupnya yang Ideal

"Ada yang lebih dahsyat dari drakor namanya drakula yaitu drama keluarga. Jadi kita melihat bagaimana isi pikiran Pak Jokowi, dia menganggap bahwa ya banyak drama, iya tapi drama paling berbahaya adalah yang dilakukan oleh keluarganya, jadi saya beri nama itu drama keluarga kalau disingkat jadi Drakula," kata Rocky Gerung saat ditanya Jurnalis Senior yang dikutip PikiranRakyat-Depok.com, Rabu 8 November 2023.

"Drakula memang penghisap darah itu, jadi kita mau lihat arah pikiran Pak Jokowi," tambahnya.

Pengamat Politik Indonesia ini juga menyampaikan bahwa Jokowi saat ini merasa masih di atas angin karena dirinya memegang banyak rahasia ketua partai. Menurutnya Jokowi sudah tahu permainan-permainan politik atau potensial korupsi atau potensial sprinding.

Baca Juga: 7 Cara Registrasi Kartu Telkomsel Secara Online Tanpa Aplikasi

Hal itu karena Presiden RI tersebut mendapat segala macam informasi intelijen partai dari sebagai kepala negara atau kepala pemerintahan yang bertahun-tahun ada di posisi tersebut.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x