Belum Jadi Penerima Apa Bisa Dapat Insentif Kartu Prakerja? Intip Juga Cara Daftarnya di Sini

- 13 Januari 2024, 13:58 WIB
Kapan Kartu Prakerja Gelombang 63 dibuka tahun ini? Simak cara masuk akun Prakerja.
Kapan Kartu Prakerja Gelombang 63 dibuka tahun ini? Simak cara masuk akun Prakerja. /Instagram @prakerja.go.id/

PR DEPOK - Informasi singkat mengenai apakah bisa dapat insentif jika belum jadi peserta Kartu Prakerja, serta bagaimana cara mudah daftarnya bisa Anda simak selengkapnya dalam isi artikel ini.

Pada awal tahun 2024 ini, program resmi Kartu Prakerja telah membuka kembali pendaftaran akun untuk masyarakat Indonesia.

Sebagai informasi, bagi Anda lulusan sarjana kini juga bisa ikut mendaftar sebagai peserta, guna untuk menambah skill di dunia kerja nantinya.

Baca Juga: Pentingnya Keselamatan dalam Kegiatan Pembersihan Gedung Tinggi

Selain itu, penerima bansos juga sudah diperbolehkan ikut mendaftar Kartu Prakerja, yang mana peraturan tersebut sudah berlangsung sejak tahun 2023.

Lantas, apakah saya bisa mendapatkan insentif jika belum menjadi penerima Kartu Prakerja? Tentu saja tidak bisa.

Lantaran, Anda hanya bisa mendapatkan insentif ketika kamu telah menjadi penerima Kartu Prakerja yang sah.

Baca Juga: 8 Rumah Makan Populer di Banjarnegara dengan Menu Beragam, Cek Lokasinya

Hal tersebut menambahkan, Anda juga harus menyelesaikan pelatihan pertama yang kamu beli, mengisi rating dan ulasan pelatihan, serta menyambungkan rekening Bank atau E-Wallet ke akun Kartu Prakerja Anda.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x