Polri Laporkan Pelanggaran Pidana Pemilu 2024, Ada 322 Kasus Terlapor

- 29 Februari 2024, 13:19 WIB
Ilustrasi Pemilu 2024
Ilustrasi Pemilu 2024 /Unsplash/Glen Carrie/

Baca Juga: Siap-siap! BLT Mitigasi Risiko Pangan Rp600.000 Akan Cair Tanggal Segini, Berikut Jadwal dan Penerimanya

Analisis Polri menunjukkan adanya penurunan drastis kasus pelanggaran pidana pemilu di tahun 2024.

"Masyarakat dan peserta pemilu sadar akan hukum serta waktu kampanye yang relatif singkat, ini menjadi analisis kami, kenapa di tahun 2024 turun drastis terkait dengan tindak pidana pemilu." katanya

Melalui penanganan kasus-kasus ini, Polri berupaya memastikan kedaulatan suara rakyat dalam proses demokrasi pemilihan umum di Indonesia.***

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah