KJP Plus Bulan Juli 2023 Kapan Cair? Cek di Sini Informasi Jadwal Lengkapnya

- 30 Juni 2023, 20:36 WIB
Berikut informasi jadwal pencairan bantuan pendidikan KJP Plus bulan Juli 2023, akses link resmi ini.*
Berikut informasi jadwal pencairan bantuan pendidikan KJP Plus bulan Juli 2023, akses link resmi ini.* /Pixabay.com/akshayapatra

Baca Juga: PKH Tahap 3 2023 Cair Juli, Segera Cek Penerima untuk Dapat BLT hingga Rp750.000

2. Siswa SMP total 184.343, menerima total senilai Rp300.000 per bulan, yakni dana bansos rutin Rp185.000, dana bansos berkala Rp115.000 dan bansos SPP selama 6 bulan Rp170.000.

3. Siswa SMA total 64.486, menerima total senilai Rp420.000 per bulan, yakni dana bansos rutin Rp235.000, dana bansos berkala Rp185.000 dan bansos SPP selama 6 bulan Rp290.000.

 

4. Siswa SMK total 107.027, menerima total senilai Rp450.000 per bulan, yakni dana bansos rutin Rp235.000, dana bansos berkala Rp215.000 dan bansos SPP selama 6 bulan Rp240.000.

5. Siswa PKBM total 1.866, menerima total senilai Rp300.000 per bulan, yakni dnaa bansos rutin Rp185.000 dan dana bansos berkala Rp115.000 dengan syarat yang sudah ditentukan Pemerintah.

Baca Juga: Lirik Lagu Move - Treasure T5, Trending Nomor Satu di YouTube

Demikian informasi jadwal kapan cair dan cara cek KJP Plus Juli 2023 pakai NIK KTP secara online dengan login kjp.jakarta.go.id.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah