Cara Mudah Dapat Token Listrik Gratis PLN Lewat WA untuk Periode Maret 2021

- 1 Maret 2021, 14:45 WIB
PLN memberikan subsidi token listrik gratis Maret 2021 untuk masyarakat
PLN memberikan subsidi token listrik gratis Maret 2021 untuk masyarakat /Seputar Tangsel/tangkap layar/: Instagram/@pln_id

Baca Juga: Sebut Pemerintah Eksploitasi Kearifan Lokal demi Legalkan Miras, RG: Buruk, Cari Devisa dengan Mabukkan Orang

4. Masukkan ID Pelanggan.

5. Tunggu prosesnya, lalu Token gratis akan muncul.

Setelahnya, Anda tinggal memasukan nomor Token Gratis tersebut ke meteran listrik yang sesuai dengan ID Pelanggan Anda.

Selain menggunakan aplikasi WA, masyarakat juga bisa mendapatkan token listrik gratis PLN periode terakhir Maret 2021 melalui aplikasi PLN Mobile di smartphone.

Sementara itu, untuk menjangkau daerah terpencil, PLN akan bekerja sama dengan perangkat pemerintah setingkat kecamatan/desa/kelurahan untuk memastikan bantuan listrik selama pandemi Covid-19 dapat diterima masyarakat.

Baca Juga: Tolak Legalisasi Miras Meski di Daerah Non Muslim, MUI: Muslim Harus Sayang Mereka, Jangan Racuni dengan Miras

Saat ini, jumlah penerima program token listrik gratis PLN untuk pelanggan Rumah Tangga 450 VA adalah sebanyak 24,16 juta pelanggan.

Sedangkan pelanggan 900 VA bersubsidi sebanyak 7,87 juta pelanggan. Sementara, jumlah pelanggan Bisnis Kecil (B1) dan Industri Kecil (I1) sebanyak kurang lebih 459 ribu pelanggan.***

Halaman:

Editor: Adithya Nurcahyo

Sumber: PMJ News PLN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x