Syarat Daftar Kartu Prakerja Gelombang 18 untuk Dapatkan Total Manfaat Rp3,55 Juta

- 17 Agustus 2021, 16:00 WIB
Simak syarat pendaftaran seleksi Kartu Prakerja gelombang 18.
Simak syarat pendaftaran seleksi Kartu Prakerja gelombang 18. /Tangkapan Layar: Prakerja.go.id

Selain itu, sebelum melakukan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang18, Anda harus memerhatikan sejumlah hal berikut.

Baca Juga: Cara Dapat Bantuan Beras 10 Kg PPKM 2021 Beserta Cek Penerimanya secara Online

1. Siapkan nomor telepon seluler pengguna yang masih aktif dan tidak diganti selama 5 (lima) bulan ke depan untuk melakukan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18.

2. Siapkan juga diri Anda untuk melakukan Tes dan Kemampuan Dasar secara online yang ada pada situs prakerja.go.id ketika melakukan seleksi pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18.

3. Hati-hati terhadap penipuan pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18.

Baca Juga: Cara Cek Penerima Bantuan Beras PPKM 2021 Tahap 2 secara Online Pakai KTP

4. Pendaftaran Kartu Prakerja gelombang 18 hanya dilakukan di situs resmi, yakni prakerja.go.id.

5. Pemberian data diri pada situs palsu, berpotensi membuat data diri Anda disalahgunakan untuk hal-hal yang tidak benar.***

Halaman:

Editor: Bintang Pamungkas

Sumber: prakerja.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah