Cara Cek Penerima BSU November 2021 Lewat HP, Berikut Syarat dan Penjelasannya

- 6 November 2021, 17:02 WIB
Ini cara cek penerima BSU November 2021 lewat HP, mulai dari syarat, langkah pengecekan, hingga artis 3 status di Kemnaker.
Ini cara cek penerima BSU November 2021 lewat HP, mulai dari syarat, langkah pengecekan, hingga artis 3 status di Kemnaker. /PORTAL PURWOKERTO/Yumi Karasuma

5. Cek Pemberitahuan

Setelah itu, Anda akan mendapatkan notifikasi

Baca Juga: LINK NONTON Happiness Episode 2 Sub Indo, Spoiler: Seorang Pasien Kritis Menghilang dari Asrama

Berikut 3 status BSU di situs kemnaker, mulai dari tahap calon, tahap penetapan, hingga tahap penyaluran, harus dipahami dengan baik.

1. Status "Calon"

- Terdaftar

Artinya, Anda akan mendapatkan notifikasi jika telah terdaftar sebagai calon penerima BSU sesuai dengan tahapan penyerahan data calon penerima BSU dari BPJS Ketenagakerjaan kepada Kementerian Ketenagakerjaan.

- Tidak terdaftar

Artinya Anda akan mendapatkan notifikasi tidak terdaftar sebagai calon penerima Bantuan Subsidi Upah (BSU). Status ini karena Anda tidak memenuhi persyaratan sebagai penerima BSU sesuai dengan Permenaker Nomor 16 Tahun 2021.

Baca Juga: Sinopsis Film Loving Pablo: Kisah Seorang Jurnalis Mempertahankan Reputasi di Hubungan Cintanya

Halaman:

Editor: Khairunnisa Fauzatul A

Sumber: Kemnaker Antara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah