Cara Daftar Bansos PKH 2022 di DTKS Lewat HP untuk Dapatkan Bantuan Rp3 Juta

- 7 Februari 2022, 17:00 WIB
Ilustrasi uang rupiah.
Ilustrasi uang rupiah. /Unsplash

Baca Juga: Berat Badan Bertambah dan Keceplosan Sebut Ngidam, Ria Ricis Beri Penjelasan Soal Rumor Kehamilan

- Setelah itu, pilih menu tambah usulan.

- Sistem secara otomatis akan mencocokkan nama, data NIK, data KK, status kesesuaian Dukcapil, dan kesesuaian pengusul sesuai data DTKS Kemensos.

- Lalu, pilih bansos PKH.

Masyarakat yang tergolong sebagai KPM DTKS, dipastikan akan menjadi sasaran penerima PKH dengan golongan-golongan sebagai berikut:

Baca Juga: Peretas Korea Utara Beraksi, Cryptocurrency Senilai Ratusan Miliar Berhasil Dicuri Untuk Danai Program Rudal

1. Ibu hamil dan anak usia dini mendapatkan bansos PKH sebesar Rp3 juta.

2. Anak SD mendapatkan bansos PKH sebesar Rp900.000.

3. Anak SMP mendapatkan bansos PKH sebesar Rp1,5 juta.

4. Anak SMA mendapatkan bansos PKH sebesar Rp2 juta.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah