Cara Daftar DTKS Kemensos Lewat HP untuk Dapat Bansos BPNT dan PKH

- 28 April 2022, 20:00 WIB
Berikut ini dipaparkan cara daftar DTKS Kemensos lewat HP untuk mendapatkan bansos BPNT beserta PKH.
Berikut ini dipaparkan cara daftar DTKS Kemensos lewat HP untuk mendapatkan bansos BPNT beserta PKH. /Tangkapan layar dtks.kemensos.go.id.

Baca Juga: Tes IQ: Uji Ketelitian Anda dengan Temukan Kekasih Wanita dengan Cepat, Butuh Kecerdasan Visual Tinggi

3. Buka aplikasi Cek Bansos Kemensos, lalu klik "Buat Akun Baru" untuk registrasi

4.Selanjutnya, masukkan data diri sesuai kolom yang diminta

5. Kemudian, unggah dua buah foto, diantaranya foto KTP dan satu foto diri Anda yang memegang KTP.

Baca Juga: BSU 2022 Sudah Cair? Segera Login kemnaker.go.id untuk Cek Penerima BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta

6. Pastikan data yang diisi sudah benar. Kemudian klik "Buat Akun Baru"

7. Setelah registrasi akun berhasil, selanjutnya pilih menu "Daftar Usulan"

8. Memasukkan kembali data diri pada kolom yang tersedia

Baca Juga: BLT Anak Sekolah Rp4,4 Juta Hanya Cair pada Siswa Kategori Ini, Cek Daftar Penerima Bansos di Link Resmi

9. Pilih jenis bansos yang ingin didapatkan yaitu PKH atau BPNT

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah