BSU 2022 Kapan Cair? Ini Penjelasan Kemnaker hingga Cara Cek Penerima BLT Subsidi Gaji

- 28 Mei 2022, 12:20 WIB
Ilustrasi BSU BPJS Ketenagakerjaan 2022 dari Kemnaker.
Ilustrasi BSU BPJS Ketenagakerjaan 2022 dari Kemnaker. /Unsplash/Mufid Majnun.

Tidak hanya itu, Kemnaker juga memastikan BSU 2022 dapat dijalankan dengan cepat, tepat, akurat, dan akuntabel, serta dengan tata kelola yang baik.

Menurut Kemnaker, BSU 2022 akan segera disalurkan kepada karyawan apabila semua proses tersebut sudah dilakukan.

Mengenai syarat lengkap pencairan BSU juga akan diumumkan Kemnaker, tetapi ada dua persyaratan pasti yang sudah diumumkan, yaitu:

Baca Juga: Modal Input Data KTP di cekbansos.kemensos.go.id, Bansos PKH Bisa Cair Rp3 Juta, Cus Segera Daftar

- Pekerja/karyawan aktif sebagai peserta BPJS Ketenagakerjaan

- Pekerja/karyawan bergaji di bawah Rp3,5 juta per bulan.

Adapun karyawan yang ingin memastikan status penerimaan BSU 2022, dapat mengecek sendiri nama penerima.

Ada beberapa link untuk cek penerima BSU 2022, salah satunya melalui bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id. Berikut ini cara pengecekannya.

Baca Juga: Catat, Sistem Ganjil Genap di 13 Lokasi yang Baru di DKI Jakarta Akan Diberlakukan pada 6-12 Juni 2022

Cara cek penerima BSU 2022  di bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemnaker


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah