BPNT Sembako 2022 Cair Kapan? Simak Penjelasannya dan Cara Cek Bansos Rp600 Lewat HP di Link Berikut

- 12 Juni 2022, 10:52 WIB
Ilustrasi - Berikut penjelasan jadwal pencairan BPNT Kartu Sembako 2022 dan cara cek bansos Rp600 ribu online lewat HP di link cekbansos.kemensos.go.id.
Ilustrasi - Berikut penjelasan jadwal pencairan BPNT Kartu Sembako 2022 dan cara cek bansos Rp600 ribu online lewat HP di link cekbansos.kemensos.go.id. /Pixabay/EmAji.

Kendati demikian, sistem penyaluran pada bulan selanjutnya, seperti Juni ini akan dilakukan seperti biasa setiap bulan sebesar Rp200.000.

Uang tersebut dapat dimanfaatkan KPM untuk membeli kebutuhan pokok berupa sembako seperti beras, telur, daging dan lainnya.

KPM hanya perlu datang ke Kantor Pos terdekat sesuai jadwal pencairan dengan membawa undangan Kemensos, KTP dan KK sebagai syarat pencairan.

Kemudian syarat-syarat tersebut nantinya ditunjukkan kepada petugas Kantor Pos untuk mencairkan bantuan Rp200.000.

Berikut cara cek bansos Rp600 ribu atau BPNT Kartu Sembako secara online;

Baca Juga: Ini Pengakuan Geraldine Beldi, Guru SD yang Temukan Jasad Eril Putra Ridwan Kamil di Sungai Aare

1. Masukkan link cekbansos.kemensos.go.id lewat browser HP.

2. Siapkan KTP.

3. Tentukan alamat domisili sesuai KTP dalam beberapa kolom seperti Provinsi, Kecamatan hingga Desa.

Baca Juga: Justin Bieber Alami Ramsay Hunt Syndrome, 5 Artis Hollywood ini Pernah juga Idap Kelumpuhan Wajah

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah