BLT PKH Lansia Tahap 2 Juni 2022 Segera Berakhir, Cek Penerima Bantuan Rp2,4 Juta di cekbansos.kemensos.go.id

- 23 Juni 2022, 11:55 WIB
Ilustrasi lansia.
Ilustrasi lansia. /Pixabay/Alexas Fotos/

2. Lansia dengan usia di atas 70 tahun

3. Kondisi ekonomi kurang mampu atau miskin

4. Terdaftar sebagai Keluarga Penerima Manfaat atau KPM di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos.

Baca Juga: Akses cekbansos.kemensos.go.id untuk Cek Penerima PKH Juni 2022 dan Dapatkan Bantuan Balita hingga Rp3 Juta

Selanjutnya, silakan login cekbansos.kemensos.go.id untuk cairkan dan cek nama penerima BLT PKH lansia tahap 2 Juni 2022 secara online lewat HP.

Cara cek nama penerima BLT PKH lansia tahap 2 Juni 2022

a. Buka link cekbansos.kemensos.go.id

b. Masukkan wilayah penerima manfaat yang terdiri dari provinsi, kabupaten/kota, kecamatan, desa/kelurahan

Baca Juga: Polda Banten Bongkar Sindikat Perdagangan BBM, Sejumlah Barang Bukti Diamankan

c. Isi kolom "Nama PM" dengan nama lengkap sesuai KTP (jangan disingkat)

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah