Bansos PKH Tahap 3 2022 Sudah Cair, Pastikan Nama Anda Terdaftar sebagai Penerima Bansos di Situs Ini

- 1 Juli 2022, 17:40 WIB
Ilustrasi uang.
Ilustrasi uang. /Pixabay/EmAji

- Kunjungi situs cekbansos.kemensos.go.id.

- Masukkan data wilayah Anda pada kolom "Wilayah PM".

- Isi kolom "Nama PM" dengan nama lengkap Anda (jangan disingkat).

- Ketik ulang kode yang tertera ke dalam kotak putih kosong di bawahnya.

Baca Juga: Robert Alberts Belum Pastikan 3 Punggawa Timnasnya Bisa Main Lawan PSS Sleman

- Lalu tekan tombol "Cari Data".

Kemudian, jika nama Anda muncul serta informasi lainnya mengenai bansos, maka Anda sudah ditetapkan sebagai penerima PKH tahap 3 2022.

Untuk itu cek rekening Anda secara berkala sebab penyaluran bansos PKH tahap 3 2022 dilakukan lewat bank Himbara yang terdiri dari Mandiri, BRI, BNI, dan BTN.***

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah