Info BSU 2022: Tak Kunjung Juga Cair, Ini Penjelasan Kemnaker Terkait Jadwal BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta

- 21 Juli 2022, 13:46 WIB
Simak informasi terbaru terkait BSU 2022 yang belum dicairkan sejak diumumkan, serta cara cek status penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan.
Simak informasi terbaru terkait BSU 2022 yang belum dicairkan sejak diumumkan, serta cara cek status penerima BLT BPJS Ketenagakerjaan. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id.

Setelah mengetahui syarat calon penerima BSU, para pekerja juga dapat langsung cek nama penerima melalui situs resmi Kemnaker.

Adapun berikut cara cek penerima BSU atau BLT subsidi gaji Rp1 juta di link Kemnaker:

Baca Juga: PKH Tahap 3 Cair Juli 2022 Tanggal Berapa? Login cekbansos.kemensos.go.id Cek Pencairan Bansos dengan KTP

1. Masuk ke link kemnaker.go.id.

2. Lakukan daftar akun jika belum memiliki akun.

Lengkapi pendaftaran, lalu aktivasi akun dengan menggunakan kode OTP yang akan dikirimkan ke nomor handphone Anda.

3. Masuklah ke dalam akun masing-masing yang telah terverifikasi.

Baca Juga: Cara Daftar Program Jampersal 2022, Biaya Persalinan Ibu Hamil yang Ditanggung oleh Negara

4. Lengkapi profil biodata diri berupa foto profil, tentang, status pernikahan dan tipe lokasi.

5. Lalu Cek Pemberitahuan.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah