Kenapa BSU 2022 Tak Kunjung Cair? Ini Penjelasan Menaker Terkait Pencairan BLT Subsidi Gaji Rp1 Juta

- 7 Agustus 2022, 16:18 WIB
Ilustrasi. Simak info terbaru dari Menaker Ida Fauziyah mengenai alasan kenapa BSU 2022 hingga kini masih belum cair ke pekerja.
Ilustrasi. Simak info terbaru dari Menaker Ida Fauziyah mengenai alasan kenapa BSU 2022 hingga kini masih belum cair ke pekerja. /Tangkap layar bsu.kemnaker.go.id.

1. Login di bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id

2. Input nomor NIK atau KTP, nama lengkap, tanggal lahir

3. Klik 'Saya Bukan Robot' dan ikuti instruksi berikut

4. Kemudian klik 'Lanjutkan' untuk proses akses data yang diinput sebelumnya

Baca Juga: PKH Agustus 2022 Sudah Cair ke Pemilik KTP Ini, Langsung Cek Penerima Lewat Link Resmi Kemensos

5. Selanjutnya akan ada notifikasi jadi penerima atau tidak.

Perlu diketahui, Kemnaker pada tahun 2022 ini berencana mencairkan BLT Subsidi Gaji senilai Rp1 juta kepada pekerja.

Namun tidak semua pekerja yang akan menerima BSU 2022 ini, pasalnya hanya yang bergaji di bawah Rp3,5 juta yang berkesempatan jadi penerima BLT Subsidi Gaji dari Kemnaker.

Demikian penjelasan soal alasan BSU 2022 masih belum cair dari Menaker Ida Fauziyah hingga cara cek status penerima BLT Subsidi Gaji.***

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah