Cek Nama Penerima PKH Lansia Tahap 3 di cekbansos.kemensos.go.id untuk Dapat Bansos Rp2,4 Juta

- 10 Agustus 2022, 11:48 WIB
Ilustrasi lansia.
Ilustrasi lansia. /Pixabay/sabinevanerp/

2. Kondisi ekonomi yang tergolong kurang mampu atau miskin.

3. Masyarakat yang telah ditetapkan sebagai Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) Kemensos.

4. Warga Negara Indonesia (WNI).

Baca Juga: Cara Cek Bansos Kemensos 2022 Online Lewat Link Resmi Berikut untuk Cairkan BPNT atau PKH Tahap 3

5. Hanya 1 orang dalam keluarga yang berhak menerima bansos.

Kemudian, ikuti langkah di bawah untuk cek tanggal cair dan nama penerima bansos PKH lansia tahap 3 2022:

a. Siapkan Kartu Tanda Penduduk (KTP).

b. Pilih data wilayah Anda sesuai KTP.

Baca Juga: Korban Banjir di Seoul Bertambah, 16 Orang Dipastikan Tewas

c. Masukkan nama lengkap Anda.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x