Cek Penerima BPUM 2022 dengan Login eform.bri.co.id, BLT UMKM Rp600.000 Cair ke Pemilik KTP Ini

- 13 September 2022, 20:13 WIB
Ilustrasi uang. Cek penerima BPUM 2022 bisa online dengan login di eform.bri.co.id. Pelaku usaha ini siap-siap bakal dapat BLT UMKM Rp600.000.
Ilustrasi uang. Cek penerima BPUM 2022 bisa online dengan login di eform.bri.co.id. Pelaku usaha ini siap-siap bakal dapat BLT UMKM Rp600.000. /Kabar Joglosemar/Galih Wijaya.

Kemudian, klik tombol tambah usaha, lengkapi formulir lalu klik tombol simpan dan selanjutnya.

Bagi pemilik usaha kecil, pada bagian formulir komitmen prasarana usaha dapat mengajukan izin lokasi dan izin lingkungan, klik tombol selanjutnya.

Tahap terakhir, beri tanda centang pada' pertanyaan mandiri' dan klik proses 'NIB' dan Anda sukses mendaftar sebagai penerima BPUM.

Jika proses daftar UMKM selesai, pelaku usaha bisa login eform.bri.co.id untuk memastikan sudah terdaftar sebagai penerima atau belum.

Baca Juga: Login cekbansos.kemensos.go.id agar Dapat Bansos dari Kemensos, Ada PKH, BPNT, hingga BLT BBM

Berikut urutan cek penerima BPUM 2022 dengan login eform.bri.co.id secara online.

  1. Siapkam HP dan KTP, lalu login situs https://eform.bri.co.id/bpum;
  2. Jika sudah, input NIK KTP;
  3. Berikutnya, masukkan kode verifikasi yang muncul pada layar Klik "Proses Inquiry";
  4. Selanjutnya, bakal muncul pemberitahuan bahwa Anda terdaftar atau tidak sebagai penerima.

Apabila muncul notifikasi hijau, itu berarti Anda merupakan penerima BPUM 2022. Namun, apabila notifikasi merah yang muncul, artinya Anda bukan penerima BLT UMKM Rp600.000.

Baca Juga: Cek Status BPJS Ketenagakerjaan untuk Dapat BSU 2022, Login sso.bpjsketenagakerjaan.go.id

Bagi pelaku usaha yang terdaftar dapat menghubungi Kantor Cabang BRI terdekat untuk melengkapi dokumen pencairan dengan membawa e-KTP asli.

Adapun pelaku usaha pemilik KTP yang berhak dapat BPUM 2022 atau BLT UMKM Rp600.000 merujuk penyaluran tahun sebelumnya, yakni:

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah