Cek Nama Penerima BLT Anak Sekolah 2022 di Laman cekbansos.kemensos.go.id

- 20 November 2022, 19:10 WIB
Ilustrasi - Berikut cara cek nama penerima BLT anak sekolah 2022 online di laman cekbansos.kemensos.go.id untuk dapat bansos PKH Rp4,4 juta bagi siswa SD, SMP dan SMA/sederajat.
Ilustrasi - Berikut cara cek nama penerima BLT anak sekolah 2022 online di laman cekbansos.kemensos.go.id untuk dapat bansos PKH Rp4,4 juta bagi siswa SD, SMP dan SMA/sederajat. /Pixabay/stokpic.

Untuk mengetahuinya, pihak orang tua atau siswa bisa melakukan cek nama penerima BLT anak sekolah 2022 secara online dengan cara berikut; 

1. Akses laman cekbansos.kemensos.go.id lewat HP/laptop. 

2. Siapkan KK untuk mengisi data. 

3. Isi alamat domisili dari mulai Provinsi, Kabupaten, Kecamatan dan Desa. 

4. Masukkan nama lengkap siswa. 

Baca Juga: Ada Paul Pogba hingga Jose Gaya, Ini 9 Pemain Bintang yang Absen di Piala Dunia Qatar 2022 karena Cedera

5. Lengkapi 4 kode huruf unik.

6. Jika gambar kode huruf kurang jelas, klik simbol panah untuk mendapat kode huruf baru. 

7. Pilih 'Cari Data'. 

Baca Juga: Tes Kepribadian: Pilih Satu Gambar Favorit dan Ungkap Karakter Psikopat dalam Dirimu

Halaman:

Editor: Wulandari Noor

Sumber: kemensos.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah