Kapan Bansos PKH 2023 Tahap 2 Cair? Begini Skema Pembayarannya dan Siapkan Dokumen Ini

- 6 April 2023, 08:02 WIB
Ilustrasi - Pencairan PKH 2023 tahap 2 untuk masyarakat yang memenuhi syarat.
Ilustrasi - Pencairan PKH 2023 tahap 2 untuk masyarakat yang memenuhi syarat. /ANTARA/

Hal ini harus dimaklumi karena harus mempertimbangkan kesiapan masing-masing pelaksana di daerah yang bersangkutan.

Baca Juga: Ada Apa dengan Lisa BLACKPINK? Pakai Selimut ke Restoran Terciduk Penggemar

Meski begitu, sebaiknya masyarakat melakukan pengecekan secara rutin melalui link cekbansos.kemensos.go.id untuk melihat statusnya.

Link tersebut dapat melihat daftar nama penerima manfaat PKH 2023 tahap 2, pasalnya data penerima selalu diperbarui Kemensos.

 

Namun sebelumnya, masyarakat harus mengetahui beberapa syarat untuk menjadi penerima bantuan dari Program Keluarga Harapan ini.

Berikut sejumlah syarat yang harus diperhatikan:

Baca Juga: Mudik Gratis Idul Fitri Naik Kereta Api dan Bus: Berangkat 16-19 April 2023, Simak Caranya di Sini!

- Tergolong miskin atau rentan miskin.

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo

Sumber: Kemensos


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah