Bansos PKH Januari 2024: Panduan Mendapatkan dan Mengecek Bantuan Rp600.000

- 9 Januari 2024, 18:21 WIB
Bansos PKH Januari 2024 senilai Rp600.000 akan disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH.*
Bansos PKH Januari 2024 senilai Rp600.000 akan disalurkan kepada Keluarga Penerima Manfaat (KPM) PKH.* /Instagram @trepi_verlina/

Berikut adalah langkah-langkah untuk memeriksa status penerimaan bansos:

1. Akses Website Resmi

Kunjungi situs resmi Kemensos melalui link [cekbansos.kemensos.go.id](cekbansos.kemensos.go.id).

2. Isi Informasi

Input wilayah tempat tinggal dan nama lengkap KPM sesuai data yang terdaftar di DTKS.

3. Verifikasi

Isi kode verifikasi yang muncul di layar untuk memastikan keamanan proses pencarian.

Baca Juga: Bansos BPNT Januari 2024 Kapan Cair di Jawa Barat? Ini Estimasi Jadwal dan Cara Cek Tanggal Pencairannya

4. Cari Data

Klik tombol "Cari Data" dan tunggu hasil pencarian muncul. Jika KPM Anda dinyatakan sebagai penerima, akan ada kata "YA" di dalam kolom.

Dengan mengikuti langkah-langkah tersebut, Anda dapat dengan mudah memeriksa apakah nama KPM terdaftar sebagai penerima bansos PKH sebesar Rp600.000.

Bansos PKH sebesar Rp600.000 merupakan bantuan yang signifikan bagi KPM kategori Lansia dan Penyandang Disabilitas.

Pastikan Anda terdaftar di DTKS dan lakukan pengecekan secara berkala melalui situs resmi Kemensos untuk memastikan penerimaan bansos yang tepat waktu dan sesuai dengan skema yang berlaku. Semoga bantuan ini dapat membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat penerima.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah